Company Profile

Company Profile PT Berkarya Rekan Sukses (BERES)

PT. Berkarya Rekan Sukses hadir sebagai respon terhadap peluang di dunia konstruksi dan engineering yang semakin terbuka dan berkembang. Terlebih lagi jika melihat alokasi anggaran yang disediakan oleh pemerintah untuk sektor infrastrukstur, peluang bisnis di sector konstruksi semakin menjanjikan. Karenanya kami menghimpun tenaga ahli yang berpengalaman untuk terjun dalam bisnis ini dengan tujuan memberikan layanan jasa konstruksi berkualitas dengan biaya yang kompetitif. Jika anda mencari kontraktor dengan tenaga handal dan berpengalaman maka kamilah yang anda cari.

 

Melalui beragam produk dan layanan yang berkualitas, serta managemen perusahaan yang efisien, kami memberikan solusi untuk mendukung perencanaan konstruksi dan perkembangan projek-projek anda.

 

Kami akan terus berupaya menjaga kepercayaan dan harapan anda serta para pemangku kepentingan.

 

Memenangkan kepercayaan untuk memberikan solusi terbaik bagi kebutuhan jasa konstruksi anda adalah suatu kehormatan dan kebanggaan bagi kami.

 

Jasa / Layanan Kami:

LEGALITAS SERVISE : 
1. Jasa pengurusan legalitas perusahaan 
2. Jasa pengurusan sertifikasi perorangan, 

 

KONSTRUKSI : 
1. Building 
2.Telecommunication Infrastructure / BTS Tower Development and maintenance Services, 
3.Tower Maintenance
4.Transmision Line Project 150 kV - 500kV
5.Fiber Optic Project
6.Software Desktop Application & Software Mobile Application


Legalitas:

PT Berkarya Rekan Sukses (BERES)
Akte Notaris No 33
NIB 2203220052893
NPWP 63.784.481.2-017.000


Alamat:
18 OFFICE PARK BUILDING, 12TH FLOOR UNIT A & H, Jl. TB Simatupang No.18, Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12520


Email:
info@okberes.co.id / ptberes@hotmail.com


Phone:
021-31118055 / 0822 626 050 / 0813 9778 9762